Hari ini saya mau bagi-bagi tip's n trik buat moding
Berikut ini adalah cara root[masuk file system] handphone android kita. Tujuannya tentu agar handphone bisa di modifikasi sesuai keinginan kita. Gadget android kita jadi lebih personal dengan diri kita sendiri. Ok, kita mulai saja, bagaimana caranya dan apa saja yang diperlukan.
Peralatan yang dibutuhkan:
1.Handphone yang mau di-root tentunya, harus ada.
2.Tool SuperOneClick Download disini.
3.PC Companion - Download disini.
4.Microsoft.NET Framework v2.0
Langkah-langkahnya:
1. Instal PC Companion di komputer.
2. Aktifkan mode debugging di hanphone. masuk - Setting - Applications - Development - centang USB Debugging
3. Jalankan SuperOneClick.exe
4. Sambungkan handphone ke komputer. Jangan pilih Conect to PC. Langsung tekan tombol back biar kembali ke mode standby
5. Tekan ''root'' pada SuperOneClick. Apabila pakai firewall, jangan lupa diallow SuperOneClick-nya.
6. Tunggu sampai muncul pop-up bertuliskan ''Your Device is Rooted!''
7. Reboot handphone. Super user siap digunakan.
No comments:
Post a Comment